Sahabat,
Keanekaragaman hayati (biodiversity) adalah elemen kunci kehidupan, masyarakat, dan tentu saja bisnis. Menghilangnya keanekaragaman hayati mengancam keberlanjutan manusia dan segala kegiatannya. Selama beberapa dasawarsa terakhir tekanan pada keanekaragaman hayati semakin meningkat.
Apa yang bisa dilakukan bisnis dan praktisi CSR untuk memulihkan keanekaragaman hayati dan melaluinya memastikan masa depan yang lebih baik? Mari dalami bersama bersama lead trainer Bapak Riza Primahendra.
Registrasi dapat dilakukan melalui tautan: bit.ly/DaftarCSRTrainingAmerta
Salam keberlanjutan,
www.amerta.id